Postingan

Menampilkan postingan dengan label tutorial bahasa mandarin

Tutorial Bahasa Mandarin: Penggunaan 又...又...

 又...又... 同学们好! Pada kesempatan ini saya akan menjelaskan penggunaan 又...又... (pinyin:  Yòu... Yòu...)  dalam struktur kalimat bahasa Mandarin. Huruf 又...又... memiliki sifat arti "tidak hanya...tapi juga..."  , biasanya digunakan untuk mendeskripsikan sesuatu dengan kata sifat.  

Tutorial Bahasa Mandarin: Penggunaan 越...越...

 越...越... 同学们好! Hari ini saya akan menjelaskan kepada kalian tentang penggunaan 越...越... (pinyin:  Yuè... Yuè...  ) dalam kalimat bahasa Mandarin. 越...越... memiliki arti "semakin...semakin..." (bersifat terus menerus / meningkat) 

Tutorial Bahasa Mandarin: Penggunaan 虽然...但是...

 虽然...但是... 同学们好! Hari ini saya akan menjelaskan penggunaan 虽然...但是... dalam struktur kalimat bahasa Mandarin. Kalimat ini memiliki arti meskipun...tetapi... .

Tutorial Bahasa Mandarin: Penggunaan 因为...所以...

因为...所以... 同学们好! Kali ini kita akan membahas sebuah struktur kalimat yang sering digunakan dan diucapkan dalam bahasa Mandarin yaitu 因为...所以... . Struktur kalimat ini tergolong sangat mudah dan sederhana. 因为...所以 (pinyin: yin wei...suo yi) memiliki arti karena...sehingga/jadi/maka... yang mempunyai makna sebab dan akibat.

Tutorial Bahasa Mandarin: Perbedaan 可以 会 能

可以 会 能 同学们好! Pada kesempatan ini saya akan menjelaskan tentang perbedaan dan penggunaan antara "可以" , "会" dan "能"  .  Banyak orang yang menyamakan arti dari ketiga huruf  ini sebagai "boleh" dan "bisa" .  Meskipun ketiga huruf ini memiliki arti yang hampir sama, akan tetapi memiliki penggunaan yang berbeda dalam struktur kalimat bahasa Mandarin.

Tutorial Bahasa Mandarin: Perbedaan 的 地 得

的 地 得 同学们好! Kali ini saya akan menjelaskan tentang perbedaan dan penggunaan 的 地 得 dalam struktur kalimat bahasa Mandarin.  Tentu saja bagi kalian yang sudah pernah belajar bahasa Mandarin sudah tidak dengan ketiga huruf yang dibaca "de" ini.